THE ROLE OF AUDIT QUALITY ON THE DETERMINANTS OF AUDITOR PERFORMANCE

Main Article Content

Lulu Akmal Nabila
Harry Budiantoro
Kanaya Lapae

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan peran kualitas audit terhadap penentu kinerja auditor. Penelitian ini dilakukan pada Kantor Akuntan Publik (KAP) di wilayah Jakarta Timur. Penelitian ini menggunakan data primer dengan metode pengumpulan data menggunakan kuesioner. Pengujian dilakukan terhadap 62 responden auditor dari 10 kantor akuntan publik dengan menggunakan analisis regresi linear berganda.  Hasil penelitian menunjukkan bahwa etika profesi berpengaruh signifikan terhadap kinerja auditor, sedangkan akuntabilitas dan kompetensi tidak berpengaruh signifikan terhadap kinerja auditor. Kualitas audit terbukti  mampu memoderasi hubungan akuntabilitas dan kompetensi terhadap kinerja auditor, tetapi tidak mampu memoderasi hubungan etika profesi terhadap kinerja auditor. Hasil penelitian ini mengimplikasikan bahwa dalam melakukan penugasannya auditor harus menjalankan etika profesi sesuai dengan norma yang berlaku, akuntabel dan kompeten, dan bertanggung jawab serta lebih memahami kepentingan publik.

Downloads

Download data is not yet available.

Article Details

How to Cite
Nabila, L. A., Budiantoro, H., & Lapae, K. (2023). THE ROLE OF AUDIT QUALITY ON THE DETERMINANTS OF AUDITOR PERFORMANCE. Akurasi : Jurnal Studi Akuntansi Dan Keuangan, 6(1), 126-138. https://doi.org/10.29303/akurasi.v6i1.353
Section
Articles

References

Afridzal, Aulia. (2017). Pengaruh Akuntabilitas Terhadap Kualitas Hasil Kerja Auditor Internal. Visipena Journal, 7(2), 157–170. https://doi.org/10.46244/visipena.v7i2.326
Ardianingsih, A. (2018). Audit Laporan Keuangan. Jakarta: PT. Bumi Aksara.
Ayu, D., Priesty, Dyah., & Budiartha, Ketut. (2017). Pengaruh Etika Profesi Dan Komitmen Profesional Auditor Terhadap Kinerja Auditor Dengan Skeptisisme Profesional Sebagai Pemediasi. Agustus, 20, 1162–1188.
Bachtiar, H., & Nurfadila. (2019). Akuntansi Dasar Buku Pintar Untuk Pemula. Yogyakarta: CV Budi Utama.
Cristina, W., & Adi, S. W. (2020). Pengaruh Locus Of Control, Akuntabilitas, Budaya Organisasi, Independensi Auditor, Serta Pengaruh Pemahaman Good Governance Terhadap Kinerja Auditor.
Dwiyanto, A., & Rufaedah, Y. (2020). Pengaruh Kompetensi, Independensi, dan Profesionalisme Auditor Internal terhadap Kinerja Auditor Internal ( Studi Kasus pada Inspektorat Pemerintah Kabupaten Bandung Barat ). Industrial Reasearch Workshop and National Seminar, 0(1), 937–942.
Halim, A. (2015). Auditing (Dasar-Dasar Audit Laporan Keuangan). Yogyakarta: UPP STIM YKPN.
Hasibuan, B. (2019). Pengaruh Kecerdasan Emosional,Intelektual Dan Etika Profesi Terhadapkinerja Auditor Padakantor Akuntan Publik Jakarta Timur. 59–67.
Ismiyati, A. A. (2019). Pengaruh Kompetensi, Independensi, Dan Akuntabilitas Terhadap Kualitas Audit Dengan Etika Auditor Sebagai Variabel Moderasi (Studi Empiris pada Kantor Akuntan Publik di Provinsi Banten). Jurnal Riset Akuntansi Tirtayasa, 4(1), 89–101. https://doi.org/10.48181/jratirtayasa.v4i1.5504
Istiariani, I. (2018). Pengaruh Independensi, Profesionalisme, dan kompetensi Terhadap Kinerja Auditor BPKP (Studi Kasus Pada Auditor BPKP Jateng). Jurnal Islamadina, Vol. 19 No. 1, 19(1), 63–88.
Janatun, S. (2020). Pengaruh Pandemi Covid-19 Terhadap Kinerja Auditor, Prosedur Audit Dan Pertimbangan Praktis Penunjang Kualitas Audit Pada Kap Di Wilayah DKI Jakarta. 6–25.
Jusuf, A. (2017). Auditing dan Jasa Assurance. Jakarta: Salemba Empat.
Khaerunnisa. (2017). Pengaruh Tekanan Waktu Terhadap Kinerja Auditor Pada Kantor Akuntan Publik Di Kota Makassar. Skripsi.
Kirana, G. C. (2021). Pengaruh Tingkat Pendidikan, Pengalaman Kerja, Etika Profesi, Dan Independensi Auditor Terhadap Kualitas Audit (Studi Empiris Pada Kantor Akuntan Publik di Jakarta Barat). Jurnal Liabilitas, 6(2), 105–119. https://doi.org/10.54964/liabilitas.v6i2.83
Laksita, A. D., & Sukirno, S. (2019). Pengaruh Independensi, Akuntabilitas, Dan Objektivitas Terhadap Kualitas Audit. Nominal: Barometer Riset Akuntansi Dan Manajemen, 8(1), 31–46. https://doi.org/10.21831/nominal.v8i1.24497
Limbong, L. A. V., Fransiska, N., & Lumban, N. (2019). Pengaruh Independensi, Professionalisme, Tingkat pendidikan dan Pengalaman Kerja Terhadap Kinerja Auditor (Studi Empiris pada Kantor Akuntan Publik (KAP) di Kota Medan). Jurnal AKRAB JUARA, 4(2), 212–221.
Mangkunegara, A. P. (2014). Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.
Mawar. (2022). Pengaruh Kompetensi, Independensi, Objektivitas,Integritas Dan Motivasi Terhadap Kinerja Auditor. Paper Knowledge, Toward a Media History of Documents, 7(2), 107–115.
Mulyadi, H. (2017). Auditing Edisi 6 Buku 2. Jakarta: Salemba Empat.
Mustika, Deka Veronica, I. A. (2021). Analisis Pengaruh Kompetensi Terhadap Kinerja Auditor Internal (Study Kasus : Kantor Perwakilan Bpkp Provinsi Jambi. Jurnal DEVELOPMENT, 9(2), 151–173.
Oktadelina, N. P. L., Rustiarini, N. W., & Dewi, N. P. S. (2021). Pengaruh Profesionalisme, Kompetensi, Objektivitas Dan Akuntabilitas TerhadapKualitas Audit Dengan Independensi Sebagai Variabel Moderasi. Jurnal Kharisma, 3(1), 267–278.
Oktarina, D. A. W. (2021). Pengaruh Independensi, Kompetensi Dan Akuntabilitas Terhadap Kualitas Audit Dengan Due Professional Care Sebagai Variabel Intervening. Syria Studies, 7(1), 37–72.
Oktayana, I. K., Sunarsih, N. M., & Pramesti, I. G. A. A. (2021). Pengaruh Profesionalisme , Akuntabilitas , Pengalaman Kerja , Dan Konflik. 1(4).
Pairingan, A., Allo Layuk, P. K., & Pangayow, B. J. . (2018). Pengaruh Kompetensi, Dan Independensi Terhadap Kualitas Audit Dengan Motivasi Sebagai Variabel Pemoderasi. Jurnal Akuntansi, Audit, Dan Aset, 1(1), 1–13. https://doi.org/10.52062/jurnal_aaa.v1i1.2
Pramana, A. A., & Yuliantoro, R. (2018). Pengaruh Independensi Auditor, Gaya Kepemimpinan, Komitmen Organisasi, Dan Akuntabilitas Terhadap Kinerja Auditor Studi Empiris pada Auditor Pemerintah di BPK Jateng. Jurnal REKSA: Rekayasa Keuangan, Syariah Dan Audit, 2(2), 189. https://doi.org/10.12928/j.reksa.v2i2.24
Rengganis, R. M. Y. D., & Mirayani, L. P. M. (2021). Pengaruh Profesionalisme, Pengalaman dan Etika Terhadap Kualitas Audit. Jurnal Indonesia Sosial Sains, 2(7), 1196–1208. https://doi.org/10.36418/jiss.v2i7.365
Rita, R. (2020). Pengaruh Kompetensi, Independensi Dan Profesionalisme Auditor Terhadap Kualitas Audit (Studi Empiris Pada Auditor Kap Di Jakarta Selatan). 14–52.
Sari, H. W. S., Sujana, E., & Yasa, I. N. P. (2019). Pengaruh Kompetensi Audit Tujuan Khusus Dan Time Budget Pressure Terhadap Kualitas Hasil Pemeriksaan (Studi Empiris Pada Kantor Inspektorat Kabupaten Buleleng , Kabupaten Badung dan Kabupaten Klungkung). JIMAT (Jurnal Ilmiah Mahasiswa Akuntansi) UniversitasPendidikan Ganesha, 10(2), 22–32.
Savira, J. A. (2021). Pengaruh Kompetensi Dan Skeptisme Profesional Terhadap Kualitas Audit. Jurnal Ekonomi, 9(1), 21–30. https://doi.org/10.37641/jiakes.v9i1.435
Sinaga, A. J. (2019). Pengaruh Tekanan Akuntabilitas Dan Self-Efficacy Terhadap Kinerja Auditor Dengan Menggunakan Effort Sebagai Mediasi. Jurnal Ilmiah Mahasiswa Universitas Surabaya , 8(1), 91–101.
Situmorang, D. M., Erlina, & Satriawan, B. (2020). Pengaruh Kompetensi Dan Independensi Auditor Terhadap Kualitas Audit Dengan Etika Auditor Sebagai Variabel Moderating Pada Kantor Akuntan Publik Di Kota Medan. Jurnal Ilmiah Akuntansi Dan Finansial Indonesia, 3(2), 1–14. https://doi.org/10.31629/jiafi.v3i2.2201
Situmorang, H., & Sudjiman, L. S. (2022). Pengaruh Etika Auditor dan Independensi Terhadap Kinerja Auditor di Kantor Akuntan Publik Jakarta. Jurnal Ilmiah Mahasiswa Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi (JIMMBA), 4(2), 206–216. https://doi.org/10.32639/jimmba.v4i2.91
Tanjung, A. H. (2014). Akuntansi, Transparansi, dan Akuntabilitas Keuangan Publik. Yogyakarta: BPFE UGM.
Yudha, I. G. B., Putra, I. G. C., & Santosa, M. E. S. (2021). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kinerja Auditor Pada Kantor Akuntan Publik di Bali. Jurnal Kharisma, 3(1), 356–367.
Yuli, M., Astuti, W., & Juliardi, D. (2019). Pengaruh Kompetensi, Independensi Dan Etika Profesi Auditor Terhadap Kualitas Audit (Studi Empiris Pada Kap Di Malang). Jurnal Akuntansi Aktual, 3, 236–242.
Zagoto, M. G. K. S., & Hayati, K. (2020). Pengaruh Etika Profesi, Tingkat Pendidikan dan Pengalaman Kerja Terhadap Kinerja Auditor Pada Badan Pengawasan Keuangan Dan Pembangunan (BPKP) Sumatera Utara. J-MAS (Jurnal Manajemen Dan Sains), 5(2), 231. https://doi.org/10.33087/jmas.v5i2.204
Abstract viewed = 459 times
PDF downloaded = 493 times